A. Pengadaan 120 Unit PLTS Tersebar
120 Unit PLTS Tersebar dengan rincian spesifikasi per unit :
1. Modul Surya (Light to Electricity Converter) lengkap dengan bayonet Plug DC Cable 450cm – 500cm
Electrical detail : Ppmp 10.5 J/s (W) ; Vpmp 17.5 VDC ; Impp 600 mA ; Voc 21.0 VDC ; Isc 675 ma
2. 3 (tiga) buah Lampu satu set dengan battery yang merupakan bagian terpadu dari lampu (kapasitas penyimpanan 60 kJ)
Lampu terdiri dari 3 pilihan out put : 240 Lumen ; 120 Lumen ; dan 25 Lumen
1. Penghubung (Hub 4 Junction box)
2. 1 (satu) set Material / kelengkapan instalasi
3. Tiang Penyangga ukuran 1 meter terbuat dari besi berongga
A. Pemasangan / Instalasi
Pemasangan 120 Unit PLTS Tersebar pada setiap rumah Pengguna PLTS Tersebar
B. Pengukuran / Comisioning Test
Pengukuran dilakukan untuk mengetahui keadaan instalasi yang terpasang sesuai dengan yang diinginkan yaitu Output lampu yang terdiri dari kondisi 1 yaitu 240 Lumen setara dengan pemakaian minimal 4 Jam per hari ; 120 Lumen setara dengan pemakaian minimal 8 Jam per hari ; dan 25 Lumen minimal 12 Jam per hari
C. Pelatihan
Pelatihan dimaksudkan untuk mengajarkan kepada Pengguna PLTS Tersebar, cara penggunaan PLTS untuk lampu yang dipasang serta sebab akibat lampu dalam keadaan masalah
D. Kesimpulan
Dalam uraian kesimpulan penyedia melakukan pembuatan laporan pekerjaan dari awal hingga akhir pekerjaan meliputi persiapan, pemasangan, hasil pengukuran, laporan pelatihan.